بِسْمِ اللهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ Semua yang baik dan bermanfaat dari blog ini bersumber dari allah Swt, Begitupun segala manfaat dan mudharat yang diterangkan dalam artikel semua terjadi atas izin allah swt. Namun, sebaliknya kekurangan dan kesalahan adalah milik saya. Oleh sebab itu, mohon maaf jika terdapat kesalahan dan kekurangan dalam sisi manapun dalam blog ini. Jika kurang berkenan mengenai gambar maupun tulisan silahkan ajukan pengeditan melalui halaman "contact us".

Cara Menggoreng Telur Rebus agar Kulitnya tidak Meletus/Meletup

Apakah anda termasuk orang yang kurang sukses dalam menggoreng telur rebus? Dan telur yang anda goreng sering meletus/meletup sehingga membuat anda kecewa dengan hasilnya yang kurang memuaskan. Simak tips dibawah ini agar kulit telur tidak meletup dan cantik disajikan.

Gambar ini merupakan gambar telur rebus yang sudah dipotong dua dan ditaburi parutan wortel dan bumbu lainnya
Gambar : pixabay

》Tips menggoreng telur rebus agar kulitnya tidak meletus/meletup

1. Panaskan minyak diwajan penggorengan.
 Minyak harus lah sangat panas, sebagai tanda, minyak mulai berbau.

Ingat jangan ditunggu berasap lama-lama nanti minyaknya bisa berbau hangus dan memungkinkan terjadinya hal lain yang tidak diinginkan.

2. Celupkan telur , dalam beberapa detik balik telur tersebut, kalau sudah rata kecoklatan angkat.

Gampang kan.. silahkan dicoba.