Sering diremehkan!! Baca 5 Quotes Bijak ini untuk Membangkitkan Percaya diri dan semangatmu yang Melempem
Lika-liku hidup tidak selalu indah guys dan tidak selalu aman dan tentram. Seringkali kita menghadapi masalah baik masalah itu datang dari diri sendiri atau didatangkan orang lain.
Contohnya saja kelakuan pandang remeh yang ditujukan orang lain terhadap anda, tentunya hal tersebut menjadi sebuah penghinaan, sebagian orang mungkin mampu mengatasinya baik dengan membela diri secara langsung bahkan ada yang dengan bijak menyikapinya sebagai masalah sepele yang tidak patut di besar-besarkan.
Lantas bagaimana dengan seseorang dengan percaya diri yang rendah, bisakah mereka menanganinya? Tidak tentunya, hal ini menjadi suatu tekanan mental yang menyibukkan hati dan fikiran. Sampai-sampai berpengaruh pada kesehatan fisik, menyedihkan bukan.
Jika anda termasuk salah seorang diantaranya, maka cobalah untuk tetap tegar.
■ Untuk sedikit membangkitkan semangat anda yang berangsur pudar cobalah baca dan renungkan sejumlah Quotes berikut ini, semoga dapat membantu masalah yang anda alami:
Seumur hidup anda pernah merasakan kebahagiaan bukan, maka percayalah, jika saat ini anda bersedih, ada masanya kebahagiaan itu datang kembali karena jalan hidup tidak selalu dibawah. By : ika Uniquee[pedia]
Cobalah berfikir secara nyata bahwa anda hidup dengan kehidupan anda sendiri bukan hidup atas remehan dan aturan orang lain. Sama halnya anda makan dengan jerih sendiri bukan atas naungan orang lain. By : ika Uniquee[pedia]
Jangan lah sibukkan diri anda dengan amarah, bukankah engkau pun tahu, hidup ini akan berakhir, sehat akan berakhir, kekayaan akan berakhir begitupun masalah dan kesedihan semua akan berakhir. By : ika Uniquee[pedia]
Jika anda sangka pekerjaan memakan waktu, anda salah, justru masalah lah yang menghabiskan nya, 24 jam dalam sehari, 30 hari dalam sebulan, 12 bulan dalam setahun, tidak kah anda kasihan pada waktu yang anda buang percuma? By : ika Uniquee[pedia]
Jika anda saja bisa berada diluar diluar rumah, begitupun perasaan, kenapa anda harus mengungkungnya dalam tekanan. Tidakkah anda mengasihani diri sendiri? ika Uniquee[pedia]
Semoga bermanfaat.
sukaaaaa quotesnyaaaa, apalagi yg nomor empat, janganlah sibukkan diri dgn amarah. makasih sharingnya mbk. ayo semangat! :))
ReplyDeleteSuka sama quotes nmr 4..... Masih belum optimal menggunakan waktu ;(.
ReplyDelete